Pasangkayu.Lenteramerahnews.co.id.
Ketua Komisi II DPRD Pasangkayu, Farid Zuniawan, S.Sos, bersama anggota Komisi II menerima aspirasi puluhan warga transmigrasi Tanjung Cina, Desa Bambakoro, Kecamatan Lariang, Pasangkayu yang menuntut ketidakjelasan status Sertifikat Hak Milik (SHM) yang belum terbit selama tujuh tahun bermukim.
Rapat dengar pendapat berlangsung di ruang Aspirasi, Selasa, 04/02/25.
Dihadiri, Asisten I, Imran Makmur, Kadis Nakerintrans, Moh Iqbal N Pali berserta kabid Transmigrasi dan Pihak ATR/BPN Pasangkayu. (LM)
Emoticon